Juli 2019

Jadi salah satu Asia Best BUMD 2019, PDAM Kabupaten Tegal Raih Penghargaan Kedua di Tahun ini

Slawi – Setelah beberapa waktu lalu capaian prestasi PDAM Kabupaten Tegal di tahun 2019 mendapat penghargaan dari Majalah TOP Bussiness Indonesia sebagai TOP BUMD 2019, kini giliran Asia Global Council atau Dewan Global Asia yang memberikan apresiasi. Melalui ajang Asia Global Awards 2019 yang berlangsung di Bali (27/7), Direktur PDAM Kabupaten Tegal, Brahmono Weko Pujiono …

Jadi salah satu Asia Best BUMD 2019, PDAM Kabupaten Tegal Raih Penghargaan Kedua di Tahun ini Selengkapnya »

PDAM KABUPATEN TEGAL TERAPKAN BEA MATERAI DENGAN SISTEM KOMPUTERISASI

Nilai bea materai yang berlaku saat ini sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2000 adalah Rp 3.000,- untuk dokumen yang bernilai Rp 250.000 sampai dengan Rp 1.000.000. dan Rp. 6.000,- untuk dokumen yang nilainya lebih dari Rp 1.000.000.Hal ini berlaku juga untuk transaksi pembayaran rekening PDAM Kabupaten Tegal . Berdasarkan Keputusan Direktur Jendral Pajak …

PDAM KABUPATEN TEGAL TERAPKAN BEA MATERAI DENGAN SISTEM KOMPUTERISASI Selengkapnya »

× Layanan Informasi & Pengaduan via WhatsApp